Pemerintahan dalam arti sempit adalah
Pemerintahan dalam arti sempit adalah ....
a. kekuasaan legislatif
b. kekuasaan legislatif dan eksekutif
c. kekuasaan eksekutif
d. kekuasaan legislatif dan yudikatif
e. kekuasaan eksekutif dan yudikatif
Jawaban :
c. kekuasaan eksekutif
Pembahasan :
Pengertian pemerintahan dalam arti sempit yaitu semua kegiatan, fungsi, tugas dan kewajiban yang dijalankan oleh lembaga eksekutif guna mencapai tujuan negara.