Waktu Indonesia Bagian Barat (WIB) mempunyai selisih waktu dengan waktu Greenwich yang lebih awal .... a. 11 jam b. 10 jam c. 9 jam d. 8 jam e. 7 jam
Soal:
Waktu Indonesia Bagian Barat (WIB) mempunyai selisih waktu dengan waktu Greenwich yang lebih awal ....
a. 11 jam
b. 10 jam
c. 9 jam
d. 8 jam
e. 7 jam
Jawaban:
e. 7 jam
Pembahasan:
Kategori pengaturan waktu terbagi atas waktu bintang (sidereal time) dan waktu matahari (solar time)
Pengaturan waktu secara astronomis dikenal dengan : Local Mean Time (LMT) = Waktu menengah setempat; Greenwich Mean Time (GMT) =
Waktu Menengah Greenwich; Standard Time = Waktu tolok (seperti WIB, WITA, WIT); Zone Time = Waktu zone (dibagi dalam 24 zone) pada setiap 150 selisih bujur.
Waktu menengah tidak selalu sama dengan waktu sejati, maka selisihnya dikenal dengan nama perataan waktu atau Equation of time.
Untuk wilayah waktu Negara Kesatuan Republik Indonesia selisih waktu tolok dengan GMT sebagai berikut : WIB = GMT + 7 jam; WITA = GMT + 8 jam; WIT = GMT + 9 jam